Semua yang ku berikan
Untukmu yang disampingku
Perlahan ku berjalan
Mendekatmu disampingmu
Kau
Tak beranjak dari hatiku
Kau
Tetap terdiam terjaga sendiri
Di dalam hati
Bisakah kau tetap
Menunggu diriku
Menikmati setiap waktu yang berlalu
Perlahan menyejukkan jiwa
Bisakah
Kau berdiam menikmati
Indahnya kesendirian tanpa diriku
Kau tetap kan menjadi kisah cinta
Dalam hidupku sekali hanya sekali
Terkisah tertulis teringat dan terbuai dalam alunan rindu
Kau mentari dalam gelapku
Kau bulan dalam siang yang terik menerjang
Menembus kulit yang keras dan hati yang lemah
Kau adalah kunci hatiku
Membuka setiap tabir sudut ruang di dalamnya
Menyerbakkan rahasia yang tak terungkap
Mencoba mengobati hatiku yang tlah layu karna sang waktu
Meninggalkan tempat awal kesendirian an tak berujung
Menuju sebuah tempat yang kunantikan
Bersama yang tersayang menikmati indahnya ruang dan waktu
Mencukupkan isi hati
Yang tlah bocor habis tak tersisa dan hanya bisa terisi
Oleh mu....
Untukmu yang disampingku
Perlahan ku berjalan
Mendekatmu disampingmu
Kau
Tak beranjak dari hatiku
Kau
Tetap terdiam terjaga sendiri
Di dalam hati
Bisakah kau tetap
Menunggu diriku
Menikmati setiap waktu yang berlalu
Perlahan menyejukkan jiwa
Bisakah
Kau berdiam menikmati
Indahnya kesendirian tanpa diriku
Kau tetap kan menjadi kisah cinta
Dalam hidupku sekali hanya sekali
Terkisah tertulis teringat dan terbuai dalam alunan rindu
Kau mentari dalam gelapku
Kau bulan dalam siang yang terik menerjang
Menembus kulit yang keras dan hati yang lemah
Kau adalah kunci hatiku
Membuka setiap tabir sudut ruang di dalamnya
Menyerbakkan rahasia yang tak terungkap
Mencoba mengobati hatiku yang tlah layu karna sang waktu
Meninggalkan tempat awal kesendirian an tak berujung
Menuju sebuah tempat yang kunantikan
Bersama yang tersayang menikmati indahnya ruang dan waktu
Mencukupkan isi hati
Yang tlah bocor habis tak tersisa dan hanya bisa terisi
Oleh mu....
Comments
Post a Comment
Tanggapilah, dengan begitu saya tahu apa yang ada dalam pikiranmu