Skip to main content

Posts

Showing posts with the label Supranaturan

Ketindihan atau Sleep paralyzed, Berbahaya?

Ilustrasi Sleep Paralyzed. Diambil dari wikipedia Pernahkah rekan-rekan terbangun ketika tertidur tapi dalam keadaan tidak bisa bergerak, bersuara, bahkan bernafas? Pernahkah? Atau malah sering? Bila rekan-rekan pernah mengalami hal tersebut berarti rekan-rekan telah mengalami yang namanya ketindihan tau sleep paralyzed . Kali ini saya akan bercerita pengalaman-pengalaman yang saya miliki, tentu tentang ketindihan itu sendiri. Pada tulisan ini, saya akan membedakan antara ketindihan dengan sleep paralyzed . Ketindihan saya gunakan ketika merujuk fenomena yang dipengaruhi oleh unsur gaib sedangkan sleep paralyzed saya gunakan untuk merujuk pada fenomena yang sama ditinjau dari aspek ilmiah. *orang barat mah jarang yang percaya supranatural. Definisi sederhana ketindihan dan Sleep paralyzed Ketindihan Pertama kali saya bercerita tentang apa yang saya alami tersebut pada orang tua saya, untuk pertama kali itu pula saya mengenal istilah ketindihan. Orang jawa perc...